Desa Langonsari
Kecamatan Pameungpeuk, Kabupaten Bandung
Selamat Kepada H. M. Dadang Supriatna, S.Ip., M.Si. Atas Penghargaan "PAKARYA WANUA NUGRAHA"
Kab. Bandung - Wargi Bandung Bedas…
Bupati Bandung Dadang Supriatna menerima penghargaan Upakarya Wanua Nugraha dari Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia.
Sebagai informasi, penghargaan Upakarya Wanua Nugraha merupakan penghargaan yang diberikan kepada Gubernur, Bupati dan Walikota yang dianggap berhasil melakukan pembinaan terhadap desa dan kelurahan, sehingga berhasil meraih juara lomba desa dan kelurahan di ajang tingkat nasional.
Di saat yang bersamaan, Kemendagri memberikan pula dua penghargaan pada Desa Cibiru Wetan sebagai Juara 1 Lomba Desa Tingkat Regional II Wilayah Jawa-Bali dan Juara 1 Lomba Desa dan Kelurahan Tingkat Provinsi Tahun 2022.
Mudah-mudahan penghargaan ini bisa menjadi pelecut semangat bagi desa dan kelurahan lainnya untuk berkarya, berinovasi, dan berkontribusi positif bagi pembangunan di Kabupaten Bandung.



LINDAN WAHYU NUGRAHA
09 Maret 2025 09:21:43
Assalamualaikum maaf saya warga kp cinagrek RT 03 RW 06 ingin menyampaikan,bahwa rumah bapa saya mau...